Pada hari kedua, Senin 16 November 2025, Tim LPMPP mendampingi persiapan Akreditasi Lapangan S2 Pedagogi. Di bawah koordinasi Kabid AMI Dr. Rina Yuniarti, M.Ak tim menelaah dokumen, memastikan konsistensi mutu, melakukan simulasi asesor, serta memberikan rekomendasi perbaikan secara teknis dan substansial.
PENDAMPINGAN PERSIAPAN AL PADA S2 PRODI PEDAGOGI HARI KE 2
