Nov
19
SIMULASI TERAKHIR DALAM PERSIAPAN ASESMEN LAPANGAN AKREDITASI PROGRAM STUDI KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM
Simulasi terakhir dalam rangka persiapan Asesmen Lapangan Akreditasi Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) dilaksanakan pada 19 November 2025 di ruang rapat rektorat kampus 4. Kegiatan ini berlangsung dengan pendampingan langsung dari Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pendidikan (LPMPP) Read more


